Saturday, January 27, 2007

Beginner's luck in motion


Paul Coelho dalam bukunya the alchemist membahas sekelumit tentang ini.
Dimana dalam cerita itu, dia bilang beginner's luck adalah cara semesta alam ini bekerja sama sedemikian rupa, sehingga membuatmu berhasil mewujudkan mimpimu.
Seluruh semesta Alam bekerja sama agar kita dapat merasakan sebuah kesuksesan, sebagai 'hidangan pembuka' yang akan membuat kita lebih semangat lagi melangkah ke depan.
Suatu pemikiran yang menarik.
Sayang ia tidak menyatakan kebenaran.Hanya - setengah kebenaran.
Kalau sebenernya semesta alam dan seisinya hanya menjalankan perintah dari pemilik tunggalnya. Allah.

Tapi terlepas dari itu, aku hanya berpikir, kalau memang ada yang namanya beginner's luck. Maka, akan sangat menggoda kalo kita selalu mempelajari dan melakukan hal yang baru. Dengan begitu, kita akan terus mendulang sukses melalui beginner's luck.
Ada yang mau coba?
Tolong kasih tau kalau pemikiranku ini berhasil terbukti.
-- tulisan ini membuat ku berpikir tentang hijrah. Tapi itu ada di posting selanjutnya. Stay tuned =)

7 comments:

Anonymous said...

nice thought by paulo

beginner's luck in my terms is just...well...plain luck
luck means luck, you never know when it will come

that's one of His secret :)

a - b - c
one - two - three
small - medium - large
kindergarten - elementary - junior - high
beginners - intermediate - advance

all energy are moving forward

shape your own (destiny)
but also remember one sarcastic saying : "we made plans, God laugh"

don't rely on luck :)

try - ask for it (pray) - push the limit - then 'pasrah'

(what's the word for pasrah? doh...couldn't find the right word for it)

i have a little experiment about 'pasrah', involving your hand and a knife
let's do it, the next time we meet :)

Anonymous said...

Buku ini menarik, bisa memberikan semangat hidup untuk 2 minggu ke depan, setelah itu balik lagi ke sikap hidup semula hehe.

Beginner's luck itu bener2 pada saat kita baru saja memulai sesuatu suka lucky ajah. Setelah itu things are getting tougher. Tapi kalo kita terus2an try new things, kapan bisa spesialisasi yah? Hehe..

Kalimat yang paling saya suka adalah jika kita memiliki keinginan yang begitu kuat, bahkan seluruh alam semesta pun ikut partisipasi mewujudkan keinginan kita itu. Hmm kalimatnya indah dan kalau dipraktekkan, kadang itu benar adanya... :)

ps. Pasrah = Leave it to God?

Micki Mahendra said...

Makanya Anonymous...
baca nya dua minggu sekali, biar charge terus, hehehe

Tapi setuju kok spesialisasi penting, hanya coba-coba hal baru selalu menyenangkan. Apalagi kalo untung terus.

Anonymous said...

Hehe... lama2 bisa sampe apal isi bukunya jadi chargingnya cukup buat setaon gitu yah...

ialexs said...

>> ps. Pasrah = Leave it to God?

iya kali ya.. :)
tapi sptnya saya lebih sreg istilah 'let go' or 'let it go' utk pasrah

cheers..

Anonymous said...

Yups, interesting book by Coelho.

Cuma agak sedikit kurang setuju soal 'setengah kebenaran'. The universe will conspire to help you..... *terusannya lupa, tapi kira2 gitu isinya kalo gak salah*

Disini dia bicara soal Tuhan dan manusia bukan sebagai 2 individu yang berbeda, tapi udah satu kesatuan. Tuhan ada dimana2 tokh?

Micki Mahendra said...

Tuhan ada dimana2? Hehehe...Tuhan tahu semuanya...
Tuhan bisa apa saja terserah dia.
Tapi Tuhan dan hambanya jelas beda.

Kenapa setengah kebenaran? karena kebenaran yang full dan pure cuma Tuhan.
Yang lain fiksi. =) - jadi apakah universe conspires to help, ya terserah Dia juga, toh?
Gitu loo...jadi bukan universe, tapi Allah.